NEWS

Motif Batik Pekalongan Apa Saja? Simak 6 Jenis Disini

×

Motif Batik Pekalongan Apa Saja? Simak 6 Jenis Disini

Share this article
Motif-Batik-Pekalongan-Apa-Saja

motif batik pekalongan apa saja? menjadi sebuah tanda tanya. namun, jangan risau kami akan membantu bapak dan ibu mengetahui 6 jenis motif batik disini.

Berbicara mengenai pakaian, batik tidak tertinggal jauh dalam sejarah adat jawa. sebuah baju batik pekalongan yang sudah terkenal sejak tahun 90-an ini telah banyak di manfaatkan oleh banyak masyarakat indonesia untuk berbagai kepentingan pribadinya. memilih motif baju batik menjadi salah satu selera yang tidak bisa terbantahkan. sebab itu, penting juga untuk mengenal jenis motif yang terdapat pada baju batik yang ada di indonesia ini. agar menambah wawasan anda, baca artikel ini hingga tuntas akan membahas 6 jenis motif batik pekalongan apa saja seperti di bawah ini.

Kenalan Sama 6 Motif Batik Pekalongan Terbaru.

Baju batik memiliki tampilan yang elegan jika digunakan oleh banyaknya lelaki. namun, perempuan juga layak dan pantas menggunakan baju batik. agar tidak salah memilih dan sesuai dengan kesukaan anda disini ada 6 motif batik wajib anda ketahui:

  • Motif Sidomukti: salah satu motif yang memiliki banyak corak bunga disaat melakukan canting. seringkali dicampukan dengan paduan geometris.
  • Motif Truntum: ada sebutan tersendiri dari truntum ialah simbol cinta dan kesetiaan. motif ini biasanya terdiri dari pola-pola yang teratur dan simetris.
  • Motif Kawung: Terinspirasi dari buah kawung (kelapa muda) yang tersusun dalam bentuk lingkaran-lingkaran.
  • Motif Parang: bisa disebut parang karena memiliki pola berupa garis-garis diagonal atau zigzag yang menghasilkan kesan dinamis dan elegan.
  • Motif Sekar Jagad: Motif ini menggambarkan keindahan alam dan keberagaman hayati, dengan corak bunga-bunga yang beragam.
  • Motif Lereng: motif ini terinpirasi dari bentuk-bentuk alam seperti bukit, lereng, dan gunung, yang diwujudkan dalam pola-pola geometris.

Ada Beberapa Alat Membantik Baju Pekalongan.

motif-batik-pekalongan-apa-saja

Membantik baju tidak hanya sekedar mengukir motif, hal ini udah umum juga disebut seni karya tangan. maka dari itu, banyak masyarakat yang menyukai karya baju batik dari pekolangan. disini kami juga akan mengenalkan beberapa alat untuk membuat baju batik pekalongan sebagai berikut:

  • Canting.
  • Wajan Malam.
  • Njogan.
  • Penggaris dan Pensil.
  • Kain.
  • Pewarna.
  • Alat Pengering.
  • Alat Pencuci.

Ukuran Baju Dari Motif Batik Pekalongan Apa Saja?

Tidak lengkap bila kami tidak membahas ukuran baju, karena sering kali warga indonesia yang keliru saat membeli namun belum sempat mencobanya. berikut ini adalah beberapa ukuran baju batik:

  • Ukuran S: Biasanya memiliki lebar dada sekitar 50-52 cm dan panjang baju sekitar 70-72 cm.
  • Ukuran M: Lebar dada berkisar antara 52-54 cm dan panjang baju sekitar 72-74 cm.
  • Ukuran L: Memiliki lebar dada sekitar 54-56 cm dan panjang baju sekitar 74-76 cm.
  • Ukuran XL: Biasanya lebar dada antara 56-58 cm dan panjang baju sekitar 76-78 cm.
  • Ukuran XXL: Lebar dada berkisar antara 58-60 cm dan panjang baju sekitar 78-80 cm.
  • Ukuran XXXL: Lebar dada sekitar 60-62 cm dan panjang baju sekitar 80-82 cm.

Kesimpulan.

Dalam kesimpulannya, batik Pekalongan memiliki beragam motif yang menarik dan berbeda satu sama lain. Mulai dari motif Sidomukti yang penuh dengan corak bunga, hingga motif Lereng yang terinspirasi dari alam. Setiap motif memiliki makna dan keunikan tersendiri, mewakili keindahan dan kekayaan budaya Indonesia. Selain itu, proses pembuatan batik juga melibatkan penggunaan beberapa alat khusus seperti canting dan wajan malam, serta perhatian pada ukuran baju untuk memastikan kenyamanan pengguna. Dengan mengetahui lebih dalam mengenai motif, alat, dan ukuran baju batik Pekalongan, diharapkan pembaca dapat lebih mengapresiasi keindahan serta mengenal lebih dalam akan warisan budaya Indonesia yang sangat berharga ini.